animasi-bergerak-selamat-datang-0105

Sunday, May 10, 2015

Pengertian gaya dan pengaruh gaya

A.Pengertian Gaya

                Gaya didefinisikan sebagai tarikan atau dorongan. Pengertian gaya dapat diartikan sebagai berikut.
- gaya dapat mengubah kecepatan benda.
- gaya dapat mengubah arah gerak suatu benda.
- gaya dapat mengubah bentuk suatu benda.
- gaya dapat mengubah ukuran suatu benda.

             Bagian fisik yang mempelajari hubungan antara gaya dan gerak disebut dinamika.
Orang yang sangat berjasa dalam mempelajari hubungan gaya dan gerak adalah isaac newton, seorang ilmuwan inggris.

B.Pengaruh Gaya
        
            Pengaruh gaya pada perubahan kecepatan dikarenakan didorong atau ditarik dapat mengakibatkan suatu benda bergerak. Gaya tarik atau gaya dorong yang bekerja pada benda tersebut mengakibatkan:      
- kecepatan benda itu berubah menjadi lebih cepat atau menjadi lebih lambat.
- arah gerak benda itu berubah

No comments:

Post a Comment